PENYERAHAN PUNIA BAKTI DI BANJAR DINAS JERO KAPAL
PENYERAHAN PUNIA BAKTI DI BANJAR DINAS PANCORAN
RAPAT PERSIAPAN PENGELOLAAN PARKIR DAN DAGANG PADA PEMACEKAN AGUNG DI PURA DASAR BHUANA GELGEL
PENYALURAN BANTUAN PANGAN ALOKASI BULAN OKTOBER DAN NOVEMBER TAHUN 2025 DI DESA GELGEL
KEGIATAN GERTAK PSN (GERAKAN PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK) BULAN NOVEMBER DESA GELGEL
KEGIATAN JUMAT BERSIH DI HALAMAN KANTOR DESA GELGEL
RAHAJENG RAHINA GALUNGAN LAN KUNINGAN
PENYERAHAN BANTUAN SOSIAL BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM) SWECAPURA DESA GELGEL
RAPAT PERSIAPAN PENGELOLAAN PARKIR DAN DAGANG PADA PUJAWALI PURA DASAR BHUANA GELGEL PADA HARI PEMACEKAN AGUNG TANGGAL 24 NOVEMBER 2025
KEGIATAN PELATIHAN SANGGUL BALI PKK DESA GELGEL
Berita Utama
-
VISI MISI DESA
Visi
Visi Desa
Untuk memberikan arah dan cita-cita kedepan yang akan dicapai dalam pelaksanaan pembangunan diperlukan visi yang jelas dan terukur sehingga cita-cita dan harapan yang diinginkan dapat tercapai. Adapun Visi Desa Gelgel adalah " Mewujudkan Desa Gelgel yang Maju Berkarakter Budaya, Menuju Masyarakat yang Adil dan Sejahtera ".
Misi
Misi Desa
Dalam mrwujudkan visi tersebut diatas maka Misi Pembangunan Desa Gelgel Tahun 2020 - 2026 adalah sebagai berikut :
Optimalisasi Penyelenggaraan Pemerintah ...
Artikel Terkini
-
Kamis, 11 September 2025
Gelgel, Klungkung - Pelaksanaan Posyandu Bulan September di Banjar Dinas Pegatepan yang dilaksanakan di Balai Banjar Pegatepan.
Dalam pelaksanaannya Kader Posyandu di bantu oleh Kader Desa Siaga, Yowana Gema Santi dan di dampingi oleh Bidan Desa melaksanakan kegiatan sebagai berikut :1. Pengecekan kesehatan bayi/balita2. Penyuluhan kesehatan untuk keluarga balita3. Pemberian makan tambahan untuk para balita.
Kegiatan Posyandu ILP, Penyuluhan, Pelayanan Kespro dan KB di Wilayah Dusun Pegatepan Desa Gelgel dengan jumlah ...
-
Rabu, 10 September 2025
Gelgel, Klungkung - Pada hari rabu, tanggal 10 September 2025, telah dilaksanakan Kegiatan Sosialisasi Pemilahan Sampah yang diselenggarakan oleh PT. Asta Manah Liang, selaku pengelola TPS3R Desa Gelgel bersama dengan Jero Bendesa dan Pemerintah Desa Gelgel. Kegiatan ini berlangsung di Banjar Dinas Pegatepan Desa Gelgel dan dihadiri oleh oleh ibu-ibu PKK Dusun Pegatepan.
Tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai implementasi dari Peraturan Gubernur Bali No 97 Tahun 2018 tentang Pembatasan Timbulan Sampah Plastik Sekali Pakai, ...
-
Rabu, 10 September 2025
Gelgel, Klungkung - Pada hari rabu, tanggal 10 September 2025, telah dilaksanakan Kegiatan Sosialisasi Pemilahan Sampah yang diselenggarakan oleh PT. Asta Manah Liang, selaku pengelola TPS3R Desa Gelgel bersama dengan Jero Bendesa dan Pemerintah Desa Gelgel. Kegiatan ini berlangsung di Banjar Dinas Minggir Desa Gelgel dan dihadiri oleh oleh ibu-ibu PKK Dusun Minggir.
Tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai implementasi dari Peraturan Gubernur Bali No 97 Tahun 2018 tentang Pembatasan Timbulan Sampah Plastik Sekali Pakai, ...
-
Pemerintah Desa Gelgel Ngaturang Rahajeng Rahina PagerwesiDumogi Ida Sang Hyang Widhi Wasa ngicenin kerahayuan sareng sami ...
-
Selasa, 09 September 2025
Pelaksanaan Posyandu Bulan September di Banjar Dinas Tangkas yang dilaksanakan di Balai Banjar Tangkas.
Dalam pelaksanaannya Kader Posyandu di bantu oleh Kader Desa Siaga, Yowana Gema Santi dan di dampingi oleh Bidan Desa melaksanakan kegiatan sebagai berikut :1. Pengecekan kesehatan bayi/balita2. Penyuluhan kesehatan untuk keluarga balita3. Pemberian makan tambahan untuk para balita.
Kegiatan Posyandu ILP, Penyuluhan, Pelayanan Kespro dan KB di Wilayah Dusun Tangkas Desa Gelgel dengan jumlah masyarakat yang datang untuk ...
-
PENGUMUMAN
Sesuai dengan surat edaran Bupati Klungkung Nomor : 800.1.11/1394/XII/BKPSDM/2024 Tentang Hari Libur Nasional, Cuti Bersama dan Dispensasi Hari Raya Suci Hindu di Kabupaten Klungkung 2025.
Dengan ini kami informasikan bahwa Pelayanan Administrasi Kantor Perbekel Desa Gelgel tutup pada tanggal 10 September 2025 dan dibuka kembali pada tanggal 11 September 2025.
Demikian pengumuman ini kami sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih. ...
-
Senin, 08 September 2025
Pelaksanaan Posyandu Bulan September di Banjar Dinas Jeroagung yang dilaksanakan di Balai Banjar Jeroagung.
Dalam pelaksanaannya Kader Posyandu di bantu oleh Kader Desa Siaga, Yowana Gema Santi dan di dampingi oleh Bidan Desa melaksanakan kegiatan sebagai berikut :1. Pengecekan kesehatan bayi/balita2. Penyuluhan kesehatan untuk keluarga balita3. Pemberian makan tambahan untuk para balita.
Kegiatan Posyandu ILP, Penyuluhan, Pelayanan Kespro dan KB di Wilayah Dusun Jeroagung Desa Gelgel dengan jumlah masyarakat yang datang ...
-
Pemerintah Desa Gelgel Ngaturang Rahajeng Rahina Saraswati
Semoga ilmu pengetahuan selalu membawa kita dalam kebaikan.
#desagelgel #desagelgelklungkung #rahinasaraswati #pemerintahdesa #kegiatanpemdesgelgel2025 ...