Selamat Datang di Website Resmi Desa Gelgel , Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung. Media komunikasi dan transparansi Pemerintah Desa Gelgel untuk seluruh masyarakat. Senyum Salam Sapa, Melayani dengan Ramah dan Setulus Hati MAKLUMAT PELAYANAN sebagai bentuk kesiapan Pemerintah Desa dalam memberikan Pelayanan yang terbaik kepada masyarakat dengan moto USAPIN HATI 

Artikel

Resik Sampah Plastik Pelaksanaan Bulan Bung Karno V Tahun 2023

09 Juni 2023 11:25:50  Administrator  80 Kali Dibaca  Berita Desa
Dalam rangka Pelaksanaan Bulan Bung Karno V Tahun 2023 Pemerintah Desa Gelgel hari ini melaksanakan resik sampah plastik di seputaran Lingkungan Kantor Desa Gelgel dan sepanjang Jalan Raya Gelgel sampai Jalan Waturenggong.
Ikut berpartisipasi :
Ketua BPD beserta Anggota, Ketua LPM beserta Anggota, Ketua Karang Taruna beserta Anggota, Danton Linmas Desa Gelgel beserta Anggota, Penyuluh Bahasa Bali, Ketua TP-PKK beserta Anggota, Poskesdes Desa Gelgel.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pengaduan Online

 Peta Desa