Artikel
TUMPEK KLURUT
Klurut atau lulut bermakna sebagai sebuah jalinan atau hubungan, dan sebagai Implementasi Surat Edaran Gubernur Bali Nomor 2 Tahun 2023 tentang Tata - Titi Kehidupan Masyarakat Bali Berdasarkan Nilai- Nilai Kearifan Lokal Sad Kerthi Bali Era Baru.
Pemerintah Desa Gelgel mengucapkan "Rahajeng Rahina Tresna Asih / Kasih Sayang Dresta Bali (Tumpek Klurut)" bersama - sama kita bangkitkan kesadaran bahwa dalam hidup kita harus saling mengasihi, saling menyayangi, asah, asih lan asuh, memupuk persaudaraan.